SWADAYA MASYARAKAT: PEMBANGUNAN BALAI DESA SIRNOBOYO

Alhamdulillah Robil 'alamin selalu kita panjatkan kepa Allah SWT yang selalu memberikan kekuatan, keselamatan, kebarokahan khususnya warga masyarakat Desa Sirnoboyo, Kec/kab Pacitan.
Kami memberikan apresiasi yang luar biasa kepada warga masyarakat desa Sirnoboyo dalam bentuk partisipasi berupa sumbangan dana Pembangunan Balai Desa yang merupakan hasil Musyawarah bersama pada tahun 2014 yang lalu.

 Adapun rincian dana yang terkumpul dari 22 RT yang ada di Desa Sirnoboyo 11 RT yang sudah menyetorkan kepada Bendahara Desa Bapak Chamim Turmudzi. Adapaun totalnya berjumlah Rp. 30.092.000,-. Adapun pengeluaran pembangunan Balai Desa sudah menghabiskan kira-kira Rp. 130-150 juta, karena masih dalam tahap penyelesaian pengecoran. Adapun rinciannya sebagai berikut: Rt 01, RW 04 Dusun Krajan 3.000.000,- Rt 02, RW 04 Dusun Krajan 2.915.000,- Rt 03, RW 04 Dusun Krajan 1.962.000,- Rt 04, Rw 04 Dusun Krajan 2.225.000,- Rt 02, Rw 03 Dusun Mendole 3.050.000,- Rt 03, Rw 03 Dusun Mendole 2.475.000,- Rt 03, Rw 02 Dusun Suruhan 2.225.000,- Rt 06, Rw 01 Dusun Ngemplak 2.150.000,- Rt 07, Rw 01 Dusun Ngemplak 1.750.000,- Rt 05, Rw 01 Dusun Ngemplak 4.615.000,- Rt 03, Rw 01 Dusun Ngemplak 2.725.000,- Sumber Bendahara Desa Sirnoboyo Tanggal 8 januari 2015 Demikian laporan pendaaan pembangunan Balai Desa Sirnoboyo Salam luar biasa marilah kita menyumbangkan pemikiran untuk kemajuan desa Sirnoboyo, Kec/Kab Pacitan Jawa Timur Hormat Kami Ketua BPD Desa Sirnoboyo AGOES HENDRIYANTO, M.Pd

Komentar

Postingan populer dari blog ini

JALAN TAK SELAMANYA LURUS DAN MULUS

UPAYA PEMERHATI KETHEK OGLENG